Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2023

Kegunaan PDA Pada Pondasi Bangunan

  Apa Itu PDA Test? Bangunan yang kuat harus memiliki pondasi yang baik. Pondasi sendiri merupakan bagian bawah dari sebuah bangunan yang berguna untuk menahan beban berat dari bangunan tersebut. Selain itu material dari pondasi tersebut juga harus memiliki daya kuat untuk menahan beban. Pondasi bangunan biasanya terbuat dari beton, karena beton sendiri memiliki karakteristik keras dan daya tahan yang kuat hingga tidak mudah mengalami kehancuran, beton sebagai pondasi tentunya harus melalui proses pengujian terlebih dahulu, pengujian tersebut bernama  PDA Test  atau biasanya disebut dengan ( Pile Dynamic Load Test ) yaitu sebuah pengujian menggunakan wave analisis atau dengan re-strike test yang sesuai pada pengujian, yaitu menggunakan pemukulan menggunakan hammer secara terus menerus pada beton pondasi yang di uji, pengujian PDA biasanya di lakukan oleh profesional ataupun bisa menggunakan layanan jasa PDA Test. Parameter yang diukur menggunakan pengujian PDA Test yaitu : Daya dukung

Seputar Badan Akreditasi Sertifikasi ISO

  Apa yang Dimaksud Badan Akreditasi Sertifikasi ISO? Dalam pengurusan  sertifikasi ISO  ada beberapa badan atau Lembaga terakreditasi yang bisa kita jadikan pilihan, diantaranya ada KAN, IAS, UKAS, dan yang lainnya. Seperti yang telah kita ketahui sebelumnya, bahwa ISO sendiri tidak pernah mengeluarkan serifikat ataupun surat legal lainnya, namun dalam pengurusan sertifikasi telah diwenangkan kepada Lembaga – Lembaga tertentu. Sistem manajemen kualitas  memerlukan sistem pengukuran yang efektif, termasuk di dalamnya kalibrasi formal, periodik dan terdokumentasi, untuk semua perangkat pengukuran.  ISO 9000  dan  ISO 17025  memerlukan sistem kalibrasi yang efektif. Namun, Sertifikasi ISO tidak bisa sembarangan dikeluarkan oleh suatu badan ataupun Lembaga, sebab Lembaga tersebut harus sudah terakreditasi dan terpercaya untuk kemudian mengeluarkan sertifikat ISO kepada para pelaku usaha. Ada beberapa badan atau Lembaga di masing – masing negara yang ditunjuk secara resmi untuk mengeluarka

Sertifikasi Pengkalibarsian

Sebelum membahas tentang sertifikat kalibrasi, perlu memahami dulu tentang istilah  kalibrasi  atau pengkalibrasian Kalibrasi adalah proses yang digunakan untuk menjaga keakuratan alat ukur. Proses kalibrasi melibatkan perbandingan perangkat pengukuran dengan referensi yang diketahui – referensi tersebut harus sangat akurat dalam kaitannya dengan perangkat yang dikalibrasi. Saat membeli instrumen, bagaimana cara memvalidasi tingkat akurasi perangkat? Di sinilah peran sertifikat. Sertifikat kalibrasi memvalidasi tingkat akurasi perangkat ke referensi standar. Tentang Sertifikat Kalibrasi Sertifikat  kalibrasi  adalah dokumen yang berisi informasi tentang kalibrasi perangkat. Sertifikat ini memberikan informasi berharga tentang kualitas dan akurasi pengukuran perangkat. Sertifikat ini disiapkan berdasarkan standar yang berlaku.. Penting untuk diperhatikan bahwa keakuratan dan kalibrasi perangkat berbeda-beda berdasarkan banyak faktor. Misalnya, perangkat sensitif yang digunakan di indust

4 Rekomendasi Pengguanaan Data Logger Untuk Berbagai Bidang Perkerjaan

  4  Rekomendasi Penggunaan Data Logger Untuk Berbagai Bidang Perkerjaan Pada Suatu industry kualitas barang sungguh sangat di perhatikan dalam penjagaan kualitas seringkali perubahan suhu menjadi konsentrasi yang di perhatikan . Perubahan suhu dapat berpengaruh pada kualitas barang bahkan merusak bahan suatu pemlilik industry untuk itu diperlukan suatu alat sensor dan pencatat data untuk melaporkan suhu di dalam Gudang penyimpanan . Data logger merupakan sebuah perangakat elektronik yang mencatat data secara continuous (dari waktu ke waktu )sehingga bisa di dapat kan data yang relevan dan akurat . Data dalam data logger di catat atau di kumpulkan menggunakan instrumen dan dengan sensor eksternal maupun bawaan . Data Logger pada umumnya berukuran kecil, Beberapa menggunakan tenaga baterai, Ada yang bersifat portabel, dan dilengkapi dengan mikroprosesor, memori internal untuk penyimpanan data, dan sensor. Dalam hal ini Data Logger dari Testo dapat menjadi solusi yang baik ,beber

Seputar Data Logger Asisten Pendamping Data Terbaik

  Data Logger Asisten Pendamping Data Terbaik Data logger  merupakan sebuah perangakat elektronik yang mencatat data secara continuous (dari waktu ke waktu )sehingga bisa di dapat kan data yang relevan dan akurat . Data dalam data logger di catat atau di kumpulkan menggunakan instrumen dan dengan sensor eksternal maupun bawaan . Data Logger pada umumnya berukuran kecil, Beberapa menggunakan tenaga baterai, Ada yang bersifat portabel, dan dilengkapi dengan mikroprosesor, memori internal untuk penyimpanan data, dan sensor. Biasanya Data Logger di hubungkan dengan pengguaan Komputer atau laptop Pribadi bahkan dengan Handphone untuk dapat melihat hasil pencatatan data , sementara itu Data logger yang memiliki layar serta perangkat antarmuka sendiri dapat langsung di pergunakan untuk melihat data log yang telah di kumpulkan. Cara Kerja Alat Sebagian Besar data logger digunakan untuk tujuan tertentu , data logger akan mencatat data realtime serta menyimpan nya pada memori , Hasil pada data l